Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2011

Istilah Akuntansi Dengan Awalan Huruf D

Kilas info . Istilah Akuntansi Dengan Awalan Huruf D. Berikut ini informasi tentang istilah akuntansi sebagai tambahaan informasi istilah akutansi yang sebelum telah kami informasikan, istilah akuntansi dengan awalan huruf C. Dan berikut ini info beberapa istilah akuntansi dengan awalan hurup D diataranya  : DEBIT NOTE = Nota debet DEBIT BALANCE = saldo debet DEFECTIVE GOODS = Produk rusak DELIVERY EXPENSE = Biaya pengangkutan DEPOSIT SLIP = Bukti setoran DEPRECIATION = Penyusutan DEPRECIATION EXPENSE = Biaya penusutan DETERMINING DEPRECIATION = Penetapan penyusutan DIRECT COSTING = Penetapan biaya langsung DIRECT DEPARTEMENT OVERHEAD EXPENSE = Beban overhead departemen lansung  DIRECT EXPENSE = Biaya langsung DIRECT LABOR COST BUTGET = Biaya anggaran buruh langsung DIRECT TAXES = Pajak langsung DIRECT WRITE OFF = Penghapusan langsung DISCOUNT = Potongan ( harga ) DISSOLUTION = Pembubaran DIVIDEND STOCK = Deviden saham DOUBLE ENTRY SYSTEM = Sistem pembukuan berpasanga

Kiper Cilik Indonesia Terbaik Kedua Sedunia

Kilas info . Kiper Cilik Indonesia Terbaik Kedua Sedunia. Pada ajang kompetisi Danone Nations Cup 2011 yang telah di lansungkan di Madrid, Spanyol sejak tanggal 5 Oktober - 9 Oktober yang di ikuti oleh 40 Negara. Indonesia pada kompetisi Danone Nations Cup 2011 diwkili oleh tim sepakbola SSB Hasannudin. Tim sepak bola U-12 dari SSB Hasanuddin yang mewakili Indonesia dalam kompetisi Danone Nations Cup 2011 di Madrid, Spanyol, memang hanya mampu menempati peringkat ke-33 di antara 40 negara yang berpartisipasi. Namun, Kurnaim, sang kiper, didaulat sebagai kiper terbaik kedua dalam kompetisi ini setelah kiper tim asal Jepang. Kurnaim (12) Kiper cilik Indonesia terbaik kedua sedunia hanya kebobolan 4 gol sepanjang pertandingan DNC 2011 yang berlangsung pada 5-9 Oktober lalu. Prestasi ini tentu memberi bukti bahwa bibit-bibit pemain Indonesia tak kalah berkualitas dibanding negara lain. "Anak-anak kita tidak berbeda dengan anak-anak negara lain. Secara kualitas, pemain seluruh ne

Istilah Akuntansi Dengan Awalan Huruf C

Kilas info . Istilah Akuntansi Dengan Awalan Huruf C. Sebagai tambahan dalam info istilah akuntansi berikut ini beberapa istilah akuntansi dengan awalan huruf C, dan sebelumnya juga telah kami informasikan beberapa istilah akuntansi yang berawalan huruf B . Dan berikuti ini beberapa istilah-istilah akuntansi yang berawalan huruf  C sebagai berikut : CAPITAL =  Modal CAPITAL STATEMENT = Laporan perubahan modal CAPITAL STOCK = Modal saham CASH = Kas CASH BUDGET = Anggaran kas CASH COUNT = Perhitungan kas CASH DISBURSEMENT JOURNAL = Jurnal pengeluaran kas CASH DISCOUNT = Potongan yang diberikan atas pembayaran tunai CASH FLOW = Alur kas CASH FLOW CYCLE = Siklus alur kas CASH IN BANK = Kas dalam bank/kas di bank CASH ON HAND = Kas di tangan CASH IN TRANSIT = Kas dalam perjalanan CASH PAYMENT JOURNAL = Buku kas pengeluaran CASH RECEIPT JOURNAL = Buku kas penerimaan CASH SALES = Penjualan tunai CLOSING ENTRIES = Ayat jurnal penutup COST = Biaya COST ACCOUNTING = Akuntansi